Hot News

Viral Bangunan Kecil Mirip Toilet Habiskan Anggaran Rp 112 Juta Di Boyolali

Please log in or register to do it.
finfeng_Viral Bangunan Kecil Mirip Toilet Habiskan Anggaran Rp 112 Juta Di Boyolali

finfeng.com – Viral bangunan kecil seperti toilet yang berukuran sekitar 1,5 x 1,5 meter di tengah persawahan Desa Gagaksipat, Kecamatan Ngemplak menghabiskan anggaran hingga Rp. 112 juta

Dengan jelas  prasasti bertuliskan dana APBN 2024 dan logo Pemkab Boyolali serta Kementerian Pertanian. Menurut masyarakat setempat dengan bangunan kecil anggaran tersebut terlalu besar.

Sekretaris Dinas Pertanian Boyolali, Retno Nawangtari menjelaskan bahwa dana Rp112 juta tidak hanya digunakan untuk membangun rumah kecil itu tapi anggaran tersebut dipergunakan untuk seluruh paket proyek irigasi perpompaan. Mulai dari pembuatan sumur bor, casing, mesin pompa, jaringan pipa, pemasangan listrik, hingga pembangunan rumah mesin pompa,”

Tiktok Dijual Murah Ke Amerika Serikat
Dua Desa Di Bogor Dijadikan Agunan Bank Dan Akan Dilelang

Your email address will not be published. Required fields are marked *